A. PENDAHULUAN
a. Pengertian
Kepribadian adalah keseluruhan cara seorang bereaksi dan berinteraksi dengan individu lain. Di samping itu kepribadian sering diartikan sebagai ciri-ciri yang menonjol pada diri individu.
Ciri-ciri kepribadian :
1. Kepribadian yang sehat :
- Mampu menilai diri sendiri secara realisitik; mampu menilai diri apa adanya tentang kelebihan dan kekurangannya, secara fisik, pengetahuan, keterampilan dan sebagainya.
- Mampu menilai situasi secara realistik; dapat menghadapi situasi atau kondisi kehidupan yang dialaminya secara realistik dan mau menerima secara wajar, tidak mengharapkan kondisi kehidupan itu sebagai sesuatu yang sempurna.
b. Latar Belakang Masalah
B. MAKSUD DAN TUJUAN
agar kita lebih mengerti tentang kepribadian supaya bisa
C. BATASAN DAN RUANG LINGKUP PEKERJAAN
D. TARGET DAN HASIL YANG DIHARAPKAN
E. ALAT DAN BAHAN
F. TARGET WAKTU
G. TAHAPAN PELAKSANAAN
H. TEMUAN PERMASALAHAN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar